Mencegah kanker serviks, cervical intraepithelial neoplasia
HPV type 16 dan 18
Pada usia 9-14 tahun, diberikan 2 dosis dengan jarak 6-15 bulan. Pada usia >15 tahun, diberikan 3 dosis pada bulan 0, 1, dan 6.
Diberikan 3 dosis pada bulan 0, 1, dan 6.
–
Kemerahan/nyeri/bengkak di bekas suntikan, nyeri kepala, lelah, nyeri otot, gejala pencernaan.
-