Tutorial cara ubah vaksin/pasien dari reminder
- Di halaman Home, klik menu Reminder jadwal vaksinasi berikutnya.
- Klik Konfirmasi data pendaftaran vaksinasi pada kotak reminder yang Anda ingin lanjutkan.
- Klik Saya mau ubah vaksin / pasien, lalu sampaikan ke Dokter konsultan vaksinasi mengenai data yang ingin diubah.